Ada beberapa antivirus yang tersebar di seluruh dunia, mulai antivirus lokal, antivirus free, hingga antivirus berbayar. Masing masing antivirus mempunyai fitur fitur unik. Seperti misalnya di antivirus
Avast! menyediakan fitur
Sandbox, dan masih banyak contoh lain.
Saya hanya memberikan 2 Antivirus gratis terbaik untuk di install di laptop / PC anda.
Kenapa hanya 2?Kalo menurut saya sebuah komputer hanya butuh maksimal 1 antivirus utama, dan 1 antivirus tambahan. Kenapa? Karena jika ada lebih dari 2 antivirus, kemungkinan Antivirus A akan mendeteksi Antivirus B sebagai virus. Kan semua Antivirus punya data tetang virus, jadi ya Antivirus bisa dikatakan sebagai virus sama Antivirus yang lain.
Microsoft Security Essentials (Windows Defender di Windows 8)
 |
Interface MSE / Windows Defender (sumber : pribadi) |
Microsoft Security Essentials (MSE) atau Windows Defender pada windows 8 merupakan antivirus gratis dari Microsoft untuk para pengguna setianya. Proteksi antivirus ini mungkin sejajar kualitasnya dengan Antivirus berbayar seperti Kaspersky. Dengan adanya
real-time protection, MSE dapat langsung mencegah adanya virus virus yang ingin menginfeksi kita mulai dari :
- Flashdisk
- Hasil Download
- Software Tidak Jelas
Kemudian virus and spyware definitions dari MSE pun selalu terupdate, sehingga komputer kita bisa terbebas dari virus virus yang baru muncul. Untuk update-nya bisa dilakukan otomatis, atau boleh 2 minggu sekali untuk proteksi yang lebih baik.
Scanning Virus juga dapat di beri
schedule, jadi kita dapat menentukan kapan harus scan semua data di komputer kita.
Download Microsoft Security Essentials - Situs Resmi Microsoft Smadav (Additional Antivirus)
 |
Interface Smadav (sumber : pribadi) |
Walaupun Smadav adalah antivirus lokal buatan Indonesia, namun fungsinya sebagai antivirus tambahan patut diacungi jempol. Antivirus ini sangat baik untuk mencegah virus virus lokal yang mungkin MSE tidak dapat mendefinisikannya.
Salah satu fitur favorit saya di Smadav yaitu adanya fitur System Editor dan Win-Force
 |
System Editor (sumber : pribadi) |
|
 |
Win-Force (sumber : pribadi) |
Dari tampilannya sudah jelas dong fungsi dari fitur tersebut buat apa. Itulah bedanya Smadav dari antivirus tambahan yang lain. Selain ramah dengan semua antivirus, smadav juga mempunyai kemampuan yang sangat membantu antivirus utama
Download SmadavSemoga Bermanfaat
Note: Antivirus ini Khusus Pengguna PC,Jika Didownload diandroid Tidak KOMPATIBEL
More Articles :
Hal Penting Yang Perlu Kamu Ketahui Tentang Windows 10Windows 10 tidak lama lagi akan dirilis. Kamu bisa Download Gratis Windows 10 mulai t… Read More...
Cara untuk mencari driver yang pasti kompatibelDriver adalah hal yang benar-benar harus ada disetiap PC atau Laptop, dan pernahkah kamu ketika sel… Read More...
ATI Radeon vs NVIDIA GeForce, Lebih Bagus Mana?Banyak sekali perdebatan yang muncul antara kedua grafis ternama, Yakni antara ATI RADEON dan&n… Read More...
Antivirus Gratis Terbaik Rekomendasi Raffaelarbi Ada beberapa antivirus yang tersebar di seluruh dunia, mulai antivirus lokal, antivirus free, hingg… Read More...
Download Spartan Browser, Pengganti Internet Explorer yang sudah tiadaBanyak orang yang tidak suka dengan Windows 8, entah itu karena tampilannya atau juga karena ca… Read More...
Ini dia harga windows 10Untuk kamu pengguna Windows 7 semua versi dan pengguna Windows 8/8,1, pastinya kamu w… Read More...
Tips Memilih Template Blog yang baik ada baiknya anda mengerti kriteria Template yg bagus dan SEO Ready, yg tentunya akan menguntun… Read More...
Inilah beberapa aplikasi yg TIDAK BERGUNA di androidMungkin dari kita banyak yg mempercayai aplikasi unik yg keren dari playstoreBrarti Bukan semuanya k… Read More...
Cara Mengecek Penyebab Baterai Komputer Cepat HabisBaterai merupakan benda yang sangat vital untuk sebuah perangkat portable saat ini, apalag… Read More...
Fungsi Tombol (Fn) pada notebook / laptopFungsi Tombol Fn pada Notebook / LaptopTombol “Fn” (Functional) umumnya hanya ada pada noteboo… Read More...
Like This Article ? share it now :